Pergerakan IHSG Terkoreksi, Apa yang Harus Diperhatikan Investor Hari Ini?

JAKARTA, TERKINI.COM – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pagi ini menunjukkan pergerakan yang bervariasi, diawali dengan sempat berada di zona hijau pada awal perdagangan, namun terkoreksi ke zona merah. IHSG dibuka melemah 6,21 poin atau 0,09%, bergerak ke level 7.074 pada perdagangan Selasa (7/1/2025). Sempat mencapai level tertinggi 7.093, IHSG kemudian tergelincir ke zona negatif, […]

Continue Reading

Ikuti Tren Global, Bursa Saham Indonesia Terangkat, IHSG Sentuh Level 7.098

Layar digital pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). (CNBC Indonesia/ JAKARTA, TERKINI.COM – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pagi ini, Selasa (24/12), tercatat menguat mengikuti penguatan bursa saham kawasan Asia dan global. IHSG dibuka naik 2,23 poin atau 0,03 persen ke level 7.098,67, meskipun Indeks LQ45 sedikit terkoreksi dengan penurunan 2,12 […]

Continue Reading

Bursa Terkini : IHSG Ditutup Melemah, Ini Penyebabnya

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin sore ditutup melemah seiring pasar masih mencermati rilis inflasi dan keputusan suku bunga acuan The Federal Reserve (The Fed). IHSG ditutup melemah 26,50 poin atau 0,38 persen ke posisi 6.872,4. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 turun 4,30 poin atau […]

Continue Reading

Indeks Harga Saham Gabungan BEI Pagi Ini Dibuka Menguat

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Selasa pagi dibuka menguat mengikuti kenaikan bursa saham regional Asia. IHSG dibuka menguat 21,05 poin atau 0,29 persen ke posisi 7.275,52, sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 3,97 poin atau 0,38 persen ke posisi 1.036,76. “Untuk hari ini kami memperkirakan […]

Continue Reading

Perdagangan Saham di IHSG BEI Dibuka Melemah Ke posisi 7.150,42

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada awal pekan diperkirakan bergerak konsolidatif di tengah fokus pelaku pasar ke Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia yang dimulai hari ini. IHSG dibuka melemah 22,02 poin atau 0,31 persen ke posisi 7.150,42. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 turun 4,26 poin atau […]

Continue Reading

Jelang Akhir Pekan, Indeks Harga Saham Gabungan BEI Menguat

Pekerja melintas di depan layar indeks harga saham gabungan (IHSG) di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (11/3/2022). Foto :Antara. JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) menguat menjelang akhir pekan, namun dinilai rawan aksi ambil untung oleh investor. IHSG dibuka menguat 16,88 poin atau 0,24 persen ke posisi 6.981,26. Sementara […]

Continue Reading

IHSG BEI Kembali Menguat di Tengah Turunnya Bursa Saham Global

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu pagi kembali menguat di tengah turunnya bursa saham regional dan global. IHSG dibuka menguat 35,18 poin atau 0,51 persen ke posisi 6.956,62. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 7,53 poin atau 0,76 persen ke posisi 995,19. “Fokus saat ini […]

Continue Reading

Indeks Harga Saham Gabungan BEI Menguat Terbatas

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis, berpotensi menguat terbatas seiring rilis hasil pertemuan Bank Indonesia. IHSG dibuka menguat 24,73 poin atau 0,36 persen ke posisi 6.859,33. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 6,73 poin atau 0,69 persen ke posisi 978,44. “IHSG pada hari ini berpeluang […]

Continue Reading

IHSG berpeluang menguat

JAKARTA, TERKINI.COM- Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis berpeluang menguat dibayangi kekhawatiran kenaikan kasus COVID-19 pascalebaran. IHSG dibuka melemah 0,95 poin atau 0,02 persen ke posisi 5.759,63. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 turun 0,73 poin atau 0,09 persen ke posisi 854,03. “Sentimen domestik, terutama dari kekhawatiran kenaikan […]

Continue Reading