Pangeran Harry dan Meghan Bakal Luncurkan Film Dokumenter “Live to Lead” di Netflix

LONDON, TERKINI.COM-  Pangeran Harry dan Meghan segera bakal meluncurkan film serial dokumenter baru berjudul “Live to Lead” di Netflix. Keduanya akan menjadi produser eksekutif serial tersebut dan mungkin juga akan muncul di dalamnya. Pasangan itu muncul dalam pratinjau berdurasi hampir dua menit dengan pakaian hitam dengan latar belakang putih. “Ini terinspirasi oleh Nelson Mandela, yang […]

Continue Reading

Mata-mata China Dituding Terlibat Campur Tangan Politik di Inggris

Terduga mata-mata China, Christine Lee. LONDON, TERKINI.COM- Badan intelijen Inggris, MI5, sedang menghadapi tekanan politik untuk menjelaskan mengapa mereka tidak memberi tahu parlemen Inggris lebih dini tentang kegiatan dari seorang mata-mata China yang dicurigai. Badan keamanan kini mengatakan mata-mata itu “secara terbuka terlibat dalam campur tangan politik di Inggris.” Badan keamanan Inggris telah memperingatkan dalam […]

Continue Reading