Anies Bakal Bangun Wasaka International Stadium di Banjarmasin, Syahrir Lantoni : Bisa Majukan Sepak Bola Kalsel

Capres dari Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan dalam acara ‘Desak Anies’ di Wetlands Square, Kalimantan selatan pada Selasa (5/12/2023). JAKARTA, TERKINI.COM– Rencana calon presiden Anies Baswedan untuk membangun Wasaka International Stadium di Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel) seperti disampaikan Anies dalam kampanye hari ini patut diapresiasi. “Rencana itu dilandasi niat yang baik dan tulus, jauh […]

Continue Reading