Lewat RUU DKJ Gubernur DKI Bakal Ditunjuk Presiden, Marco : Kebiri Hak Warga Jakarta

JAKARTA, TERKINI.COM– Usulan agar Gubernur DKI Jakarta ditunjuk Presiden seperti tertuang dalam draf Rancangan Undang-Undang Daerah Khusus Jakarta (RUU DKJ) yang saat ini tengah disorot publik dinilai sangat berbahaya bagi kelangsungan demokrasi di Jakarta serta mengebiri hak warga Jakarta dalam memilih pemimpinnya. “Bukan dengan ditunjuk seorang pemimpin, karena hal itu akan sangat berbahaya,” kata Juru […]

Continue Reading

Dua Juta Massa Hadiri Aksi Bela Palestina di Monas Jakarta

Keterangan foto : Ini penampakan massa rakyat Indonesia, peserta Aksi Bela Palestina yang digelar di Monumen Nasional (Monas) Jakarta, Indonesia. Foto : Muh Akbar/Terkini.com. JAKARTA, TERKINI.COM– Aksi Bela Palestina yang di inisiatori oleh Majelis Ulama Indonesia dan tergabung dalam Aliansi Rakyat Indonesia Bela Palestina dihadiri sekitar dua juta lebih massa di Monas Jakarta, (11/5/2023). Acara […]

Continue Reading

Akibat Gangguan Ginjal Akut, 70 Anak Di Jakarta Dilaporkan Meninggal

JAKARTA, TERKINI.COM- Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta secara proaktif menelusuri dan mencermati hasil rekam medis perawatan terhadap anak yang mengalami gagal ginjal akut di seluruh rumah sakit kawasan Jakarta. “Tim secara aktif dari dinas kesehatan bersama seluruh rumah sakit maupun Puskesmas yang ada di DKI proaktif mencari ke belakang,” katanya Kepala Dinas Kesehatan DKI Widyastuti […]

Continue Reading

Ribuan Warga Jakarta Hadiri Acara Pamitan Anies Baswedan

JAKARTA, TERKINI.COM- Acara pamitan atau perpisahan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersama Wagub Ahmad Riza Patria bertajuk “Terima kasih Jakarta” dihadiri ribuan warga Jakarta, di Balai Kota, pada Minggu (16/10). Di hadapan ribuan warga yang hadir, Anies mengungkapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Jakarta atas amanat yang diberikan untuk memimpin wilayah Megapolitan ini sejak 2017. […]

Continue Reading

Warga Jakarta Terpapar Covid-19 Hari Ini Capai 12.417

JAKARTA, TERKINI.COM- Kasus COVID-19 di Jakarta dalam beberapa waktu terakhir terjadi peningkatan jumlah kasus cukup signifikan. Hari ini  dilaporkan ada penambahan kasus baru dengan hasil 12.417 positif. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit, Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Dwi Oktavia memaparkan, berdasarkan data terkini Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, jumlah kasus aktif di Jakarta […]

Continue Reading