Imbas Tragedi Kanjuruhan, Presiden Jokowi Minta Liga 1 Dihentikan Sementara

JAKARTA, TERKINI.COM- Berbagai pihak menyampaikan dukacita atas tragedi Kanjuruhan, Sabtu (01/10/2022), salah satunya datang dari Presiden Jokowi. “Saya menyampaikan dukacita yang mendalam atas meninggalnya 129 orang saudara-saudara kita dalam tragedi sepak bola di Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur,” kata Presiden Jokowi dalam pernyataannya, Minggu (02/10/2022), di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat. Presiden sudah menginstruksikan jajaran terkait […]

Continue Reading

Presiden FIFA : Tragedi Kanjuruhan Hari Gelap Bagi Dunia Sepak Bola

JAKARTA, TERKINI.COM – Presiden FIFA Gianni Infantino menyebut tragedi Kanjuruhan yang terjadi setelah pertandingan Arema FC vs Persebaya Surabaya yang berakhir dengan kekalahan tuan rumah 2-3, Sabtu (1/10) sebagai hari yang gelap bagi semua yang terlibat dalam sepak bola dan sebuah tragedi luar pemahaman.. “Dunia sepak bola sedang dihebohkan menyusul insiden tragis yang terjadi di […]

Continue Reading

127 Tewas, Tragedi Kanjuruhan Terbesar Kedua Sejarah Kerusuhan di Stadion Bola

JAKARTA, TERKINI.COM – Tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10) yang menewaskan setidaknya 127 orang menjadi tragedi yang menelan korban jiwa terbesar kedua dalam sejarah kerusuhan di stadion sepak bola. Tragedi pertama dengan jumlah korban jiwa terbesar, dikutip dari laman footballgroundguide.com, Minggu, terjadi di Stadion Nasional (Estadio Nacional), Lima, Peru, saat […]

Continue Reading