Presiden Jokowi dan Presiden Uni Emirat Arab MBZ Resmikan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo

SOLO, TERKINI.COM- Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Presiden Uni Emirat Arab Mohamed Bin Zayed Al Nahyan (MBZ) meresmikan Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, di Jawa Tengah, Senin (14/11/2022) pagi. Presiden Jokowi menyambut secara langsung kedatangan Presiden MBZ di Bandar Udara Internasional Adi Soemarmo untuk kemudian bersama-sama menuju masjid raya yang terletak di Kelurahan Gilingan, Kecamatan […]

Continue Reading

Ketua MK Anwar Usman Dikabarkan Bakal Nikahi Adik Presiden

Adik Presiden Joko Widodo (Jokowi), Idayati. Foto : Ist. SOLO,  TERKINI.COM-  Ketua Mahkamah Konstitusi (MK), Anwar Usman dikabarkan Adik Presiden Joko Widodo (Jokowi), Idayati pada Mei mendatang usai lamaran yang dilaksanakan pada bulan lalu. Melalui pesan pendeknya di Solo, Senin, wanita yang akrab disapa Ida tersebut mengatakan untuk pernikahan akan diselenggarakan pada tanggal 26 Mei […]

Continue Reading

Persija Jakarta Juara Piala Menpora Pasca Kalahkan Gawang Persib Bandung 2-1

SOLO,TERKINI.COM- Persija Jakarta mampu memenuhi ambisinya menjuarai turnamen sepak bola Piala Menpora 2021 setelah mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-1 dalam pertandingan final leg kedua, di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Minggu malam.Pada babak final leg kedua, 15 menit awal babak pertama pertandingan berjalan seru karena kedua tim saling menyerang untuk bisa memenangkan laga penentu […]

Continue Reading