Recep Tayyip Erdogan Kembali Terpilih Sebagai Presiden Turki

Presiden Turki Erdogan dan istrinya Ermine melambaikan tangan saat berbicara kepada para pendukungnya menyusul kemenangannya dalam putaran kedua pemilihan presiden di Istana Kepresidenan di Ankara, Turki 28 Mei 2023. Foto: Reuters. ANKARA, TERKINI.COM- Recep Tayyip Erdogan kembali terpilih sebagai presiden Turki (Turkiye) dalam pemilihan presiden putaran kedua. Hal tersebut disampaikan ketua Dewan Pemilihan Tertinggi (YSK) […]

Continue Reading

Hadiri KTT G20, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan Tiba di Bali

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan bersama istri saat mendarat di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Senin (14/11/2022). Foto : Antara. BALI, TERKINI.COM-Sejumlah kepala negara telah tiba di Bali, termasuk Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan bersama istri Emine Erdogan telah mendarat di Terminal VVIP I Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, Senin (14/11/2022). Kedatangan Presiden […]

Continue Reading