Setelah AMIN, Giliran Ganjar-Mahfud Mendaftar Sebagai Capres-Cawapres di KPU

Ganjar – Mahfud foto bersama ketua KPU usai pendaftaran sebagai Capres Cawapres pada Kamis (19/10/2023). Foto : Ist. JAKARTA, TERKINI.COM- Setelah pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) mendaftar di pagi hari, pasangan capres dan cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD juga resmi mendaftar calon peserta Pilpres 2024 di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Jakarta, Kamis (19/10). Sekitar […]

Continue Reading

Mahfud MD Ditunjuk Jadi Cawapres Pendamping Ganjar Pranowo

Mahfud MD ditunjuk sebagai bakal calon wakil presiden Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. (Youtube PDIP / Tangkapan Layar). JAKARTA, TERKINI.COM- Mahfud MD ditunjuk sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres) yang mendampingi Ganjar Pranowo dalam kontestasi Pemilu Presiden (Pilpres) 2024. “Hari ini, Rabu 18 oktober 2023 saya dengan mantap diri saya ambil keputusan ke semua, saya […]

Continue Reading