Cegah Penularan Omicron, WHO Sarankan Acara Natal Dibatalkan

NEW YORK, TERKINI.COM- Pertemuan berskala besar menurut WHO, berpotensi menjadi lokasi penyebaran varian virus corona baru, omicron, yang kini telah menjadi varian dominan di beberapa negara. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) tidak menyarankan orang untuk menghadiri pertemuan skala besar, seperti acara kumpul keluarga saat Natal, jika tidak mengetahui tingkat keterpaparan orang-orang yang hadir dalam pertemuan itu. […]

Continue Reading