Erdogan : Turki Tolak Rencana Zona Penyangga Setelah Perang Gaza

ANKARA, TERKINI.COM – Turki menolak rencana pembentukan zona penyangga setelah perang di Gaza karena tidak menghormati warga Palestina. Hal tersebut disampaikan Presiden Tayyip Erdogan kemarin. Pekan lalu, Reuters mengabarkan bahwa Israel telah menyampaikan rencana itu kepada Turki dan sejumlah negara Arab. Dalam penerbangan dari Doha, Erdogan mengatakan kepada wartawan bahwa tata kelola dan masa depan […]

Continue Reading

Kiev Dilanda Kekacauan Ketika Rusia Lancarkan Serangkan Militer Terhadap Ukraina

Foto yang diabadikan pada 24 Februari 2022 ini menunjukkan antrean panjang kendaraan yang ingin meninggalkan kota di Kiev, Ukraina.  Foto : Xinhua. KIEV, TERKINI.COM- Kiev dilanda kekacauan usai pasukan Rusia melancarkan serangan militer terhadap Ukraina. Orang-orang yang ketakutan mengantre selama berjam-jam untuk mendapatkan bahan bakar, makanan dan obat-obatan. Banyak yang meninggalkan Kiev untuk mencari perlindungan […]

Continue Reading