Israel Blokir Konvoi Bantuan PBB ke Gaza, Krisis Kesehatan Kian Memburuk
GAZA, TERKINI.COM– Krisis kemanusiaan di Gaza utara semakin memburuk setelah tentara Israel memblokir konvoi bantuan PBB yang membawa pasokan medis dan bahan bakar ke Rumah Sakit Kamal Adwan. Direktur rumah sakit tersebut, Hussam Abu Safiya, menyampaikan bahwa langkah ini memaksa konvoi kembali ke Gaza selatan tanpa dapat memberikan bantuan yang sangat dibutuhkan. Dalam pernyataan video […]
Continue Reading