Capres Anies Disambut dengan Teriakan “Anies Presiden” di Morowali
JAKARTA, TERKINI.COM- Calon presiden Anies disambut dengan antusias masyarakat Morowali, Sulteng, begitu Anies mendarat di Bandara Morowali sekitar pukul 17.30 WITA (16/12/2023). “Anies presiden, Anies Presiden, Anies Presiden,” teriak warga bersahut-sahutan menyambut capres nomor urut 1 itu. Upacara penyambutan mantan Gubernur DKI Jakarta ini di Bandara Morowali diawali pemasangan songko dan pengalungan kain batik To […]
Continue Reading