Menlu Retno Desak PBB Hentikan Serangan Israel ke Gaza 

NEW YORK, TERKINI.COM– Setelah sebelumnya mendesak Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk segera melakukan aksi nyata guna menghentikan kekerasan di Gaza, kini Indonesia juga mendesak Sidang Majelis Umum (SMU) PBB melakukan hal yang sama. Desakan itu disampaikan Indonesia dalam pertemuan darurat SMU PBB yang membahas aksi ilegal Israel di wilayah pendudukan Palestina yang digelar di […]

Continue Reading

FORHATI Nasional Gelar Penggalangan Dana Untuk Warga Palestina

Foto : Dok FORHATI Nasional. JAKARTA, TERKINI.COM- Sejumlah lembaga di Indonesia bergerak menggalang dana kemanusian untuk warga Gaza, Palestina. Salah satunya adalah Forum Alumni Himpunan Mahasiswa Islam Wati (FORHATI) Nasional yang hari ini sudah berhasil mengumpulkan Rp 45 juta dana untuk aksi solidaritas Palestina. “Awalnya ide ini tercetus dari koordinator presidium bersama Presidium Forhati Nasional […]

Continue Reading

Direktur YPSP Indonesia Peringatkan terjadinya bencana kemanusian akibat serangan Pendudukan Israel ke Jalur Gaza

JAKARTA, TERKINI.COM- Negara Pendudukan Israel terus meningkatkan seranganya ke Jalur Gaza, dan menggempur Gedung-gedung, jalan-jalan, sekolah-sekolah, masjid-masjid dan semua komponen hidup warga Palestina. Direktur Persahabatan dan Studi Peradaban (YPSP), DR. Ahed Abu Al-Atta, Rabu (11/10/2023) memperingatkan terjadinya bencana kemanusiaan di Gaza akibat tindakan dan serangan pendudukan Israel yang terus menggempur Jalur Gaza dan tidak mengindahkan […]

Continue Reading