Ini Jawaban Anies Ketika Ditanya Soal IKN : Selesaikan Masalah Di Jakarta, Bukan Malah Ditinggalkan

JAKARTA, TERKINI.COM– Calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan menjawab tegas soal sikapnya menghadapi polemik pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN) dari Jakarta ke Kalimantan Timur. Pertanyaan tersebut dilayangkan calon presiden nomor urut 2, Ganjar Pranowo mengingat Anies pernah menjabat sebagai Gubernur yang seharusnya paling memahami situasi terkini di Jakarta. Menurut Anies, alih-alih memindahkan ke IKN, […]

Continue Reading